Monday, 29 July 2013

Manfaat Minyak Zaitun

Manfaat Minyak Zaitun

Minyak zaitun atau minyak Olive adalah minyak yang didapat dari buah zaitun (Olea europaea), pohon tradisional dari basin Mediterania. Minyak dapat digunakan untuk memasak, kosmetik, obat herbal, dan sabun, dan juga sebagai bahan bakar untuk lampu minyak. Minyak zaitun dianggap sebagai minyak yang sehat karena mengandung lemak tak jenuh yang tinggi (utamanya asam oleik dan polifenol)
Manfaat Minyak Zaitun Untuk Kecantikan
Untuk Pelembab wajah
Kandungan zat linoleic acid mampu menjaga air menguap. Sehingga, zat ini amat baik untuk digunakan sebagai pelembab kulit yang kering dan mulai berkeriput. Caranya Oleskan pada wajah sembari dipijit ringan selama 10 menit. Kemudian bilas dengan air bersih.
Untuk penyubur rambut
Minyak zaitun bisa membantu menyuburkan rambut supaya rambut lebih hitam dan lebat. Caranya cukup dicampurkan dengan shampo yang anda pakai kemudian dibilas sampai bersih.
Merawat kesehatan kulitCaranya dengan mengoleskan minyak zaitun ketika mandi. Kulit tubuh pun akan terjaga kelembabannya dan terlihat lebih bercahaya.
Untuk Merawat Tangan dan kukuCaranya dengan mencampurkan satu sendok makan minyak zaitun dengan air hangat untuk merendam tangannya 1 minggu sekali. Kebiasaan ini membuat kulit tangan dan sekitar kukunya lembut.
Untuk Perawatan Kaki
Kaki pecah-pecah atau kasar bisa diatasi dengan perawatan minyak zaitun. Caranya denga mengoleskan minyak zaitun ke telapak kaki dan sekitar pergelangan kaki. Bungkus dengan kaus kaki dan kenakan selama tidur pada malam hari. Kemudian bersihkan dipagi harinya. Bisa dilakukan pada tangan. Lakukan secara rutin selama satu bulan untuk hasil maksimal.
Untuk Kulit Tubuh
Caranya dengan mencampur minyak zaitun dengan garam kasar, untuk membuat scrub alami. Selain membantu pengelupasan sel-sel mati, pemakaian minyak zaitun pada tubuh bisa membuat kulit lebih cerah.
Menurunkan Risiko Penyakit Jantung
Kandungan antioksidan nabatinya sangat tinggi sehingga akan menurunkan resiko Penyakit Jantung. Cukup dengan minum 2 sendok setiap hari akan mengurangi resiko penyakit jantung.
Mampu Melawan Kanker
Minyak zaitun dapat mereduksi kerusakan sel (kerusakan ini dapat memicu kanker). Fenol dalam minyak zaitun extra virgin bertindak sebagai antioksidan pencegah penyakit untuk menghambat proses kanker ; asam oleat diperkirakan mencegah penyebaran tumor.
Menghilangkan Artritis
Minyak zaitun mengandung Prostaglandin yang bermanfaat untuk mengatasi nyeri sendi dan pengeroposan tulang. Caranya dikonsumsi dalam campuran makanan sehari-hari dan akan membuat antinyeri dengan melumasi sendi dan mencegah pembengkakan. Atau dengan mengoleskan minyak zaitun pada nyeri otot atau nyeri sendi.
Mencegah Diabetes
Kandungan minyak zaitun berupa lemak tak jenuh tunggal. Sehingga minyak zaitun bermanfaat untuk menurunkan kadar gula dalam darah serta risiko diabetes tipe 2.
Menghentikan Rasa Nyeri
Kandungan oleokantal dapat mencegah radang, mirip dengan penghilang rasa sakit seperti ibuprofen dan obat antiradang lainnya. Minyak zaitun dapat digunakan untuk obat oles luka lecet, luka sobek, dan gangguan yang berisiko menimbulkan radang, bengkak, dan nyeri.
Mencegah Pikun
Kandungan Asam lemak tak jenuh tunggal dalam Minyak Zaitun berfungsi untuk menjaga struktur sel dan membran dalam otak, sehingga membantu mencegah hilangnya ingatan.
Mencegah Osteoporosis
Minyak zaitun membantu penyerapan kalsium yang diperlukan untuk mencegah pengeroposan tulang.
Minyak Zaitun bisa kita manfaatkan untuk kesehatan dan kecantikan kita dalam kehidupan sehari-hari. Cara dan aturan pakainya akan lebih baik kita kenali terlebih dahulu secara mendalam, supaya manfaat yang maksimal dapat kita dapat secara memuaskan. Semoga manfaat minyak zaitun diatas bisa bermanfaat bagi anda.
manfaat minyak zaitun untuk kesehatan,manfaat minyak zaitun untuk jerawat,rahasia manfaat minyak zaitun bagi kecantikan,manfaat minyak zaitun untuk wajah,manfaat minyak zaitun untuk rambut,cara penggunaan minyak zaitun untuk rambut,manfaat minyak zaitun untuk kecantikan,kandungan minyak zaitun...................

Sunday, 9 June 2013

120 kata-kata mutiara di anime naruto


Naruto, pasti sobat semua sudah tidak asing lagi sengan tokoh anime dari jepang yang penuh semangat ini. Di balik kisahnya yang sangat keren dan unik ini banyak kata-kata mutiara yang sangat cocok buat memotivasi anda dalam menjalani kehidupan. Nah, Buat sobat yang mau mencari kata-kata mutiara Naruto yang lengkap, bisa langsung dilihat dan juga dicopy seperti yang tertulis dibawah ini. Tapi sebelum itu mari kita simak terlebih dahulu kata-kata sang pengarang komik Naruto, Masashi Kishimoto.
"Komik adalah benda hebat berkualitas tinggi yang bisa dengan mudah digunakan untuk mengekspresikan diri dengan membuat dialog, koma, juga karakter" (Masashi Kishimoto)

1. “Kalau mau saling mengerti, lakukan saja setelah membuat lawan mengalami hal yang sama” (Yahiko, chapter 372)

2. “Aku hanya ingin melindungi mereka, walau harus menjalani penderitaan seperti apapun” (Nagato, chapter 373)

3. “Penderitaan membuatku semakin kuat dan berkembang” (Pain, chapter 474)

4. “Aku tersesat di jalan yang bernama kehidupan” (Hatake Kakashi)
5. “Aku tak akan menarik kembali kata-kataku, karena itulah jalan ninjaku” (Uzumaki Naruto)

6. “Selemah apapun musuhku, aku tidak akan meremehkan mereka” (Aburame Shino)

7. “Suatu hari aku ingin menjadi sesuatu yang berharga bagi orang lain”. – (Gaara)

8. “Seni itu adalah sesuatu yang rapuh, yang menghilang dalam sekejap” (Deidara)

9. “Shinobi yang melanggar aturan memang disebut sampah, tetapi shinobi yang meninggalkan sahabatnya lebih rendah dari sampah” (Uchiha Obito)


10. “Sepertinya aku harus meninggalkan Konoha demi menyelamatkan Konoha” (Jiraiya)

11. “Manusia tak kan pernah bisa menang dari rasa kesepian” (Gaara)

12. “Kau lemah, kenapa kau lemah??? Soalnya kurang sesuatu, yaitu kebencian” (Uchiha Itachi)

13. “A loser is a loser” (Neji Hyuuga)

14. “Kemampuan individu seorang ninja memang penting, tetapi yang lebih penting lagi adalah kerjasama tim” (Hatake Kakashi)

15. .  “Ada Orang Yang Jauh Lebih kuat yang pernah mengalahkanku! dia orang yang tak pernah putus asa!” – (Neiji)

16. “Shinobi bukan dilihat dari cara hidupnya, tetapi bagaimana ia mati” & “Kehidupan Shinobi dinilai bukan dari bagaimana menjalaninya, tetapi dari apa yang sudah dilakukannya” (Jiraiya)

17. “Semua orang hidup terikat dan bergantung pada pengetahuan atau persepsinya sendiri, itu disebut kenyataan. Tetapi pengetahuan atau persepsi itu sesuatu yang samar. Bisa saja kenyataan itu hanya ilusi, semua orang hidup dalam asumsi” (Uchiha Itachi)

18. “Masa depanmu adalah kematian” (Hatake Kakashi)

19. “Kau gagal tetapi masih bisa mampu bangkit kembali, karena itu menurutku arti dari kuat yang sebenarnya” (Hinata Hyuuga)

20. “Aku akan menolongnya meski harus mengorbankan nyawa karena dia adalah temanku” (Shikamaru Naara)


21."Ninja Yang Paling Buruk adalah Ninja Pengkhianat Desa... Ninja Yang Lebih Buruk Dari Ninja Pengkhianat Desa Adalah Ninja Yang Membiarkan Temannya Dalam Bahaya....!!!" (Kakashi Hatake)


22.".. seperti apapun juga.. aku akan terus melangkah dan melangkah untuk menolong sasuke, walau harus mempertaruhkan nyawa seperti apapun.."( Naruto Uzumaki)

23."jangan tarik kata katamu..sekalipun itu akan membawamu kepada kehancuran..karena kau laki laki,,dan itu adalah jalan ninjamu..(uzumaki naruto)

24."Kau adalah anaku, dan dengan kekuatan Kyuubi kau akan membangun kembali Konoha!"
( Minato Namikaze)

25."aku ini tidak punya orang tua, aku selalu mrasa sendiriseluruh orang didesaku . memandangku dengan tatapan kebencian, mereka menganggapku monster, sampai-sampai keberadaanku pun tidak mereka hargai, tetapi ada satu orang yang mengakui keberadaanku, ia adalah orang yang pertama kali  mengakui kalau aku ini ada, dan selamanya takkan ku biarkan ia pergi, ia adalah sasuke
, sasuke adalah teman terbaikku" (Uzumaki Naruto)

26. "aku lebih menyayangi sasuke sebagai temannya, melebihi kau yang saudaranya sendiri" (Uzumaki Naruto)

27. "Tanpa arah dan tujuan, tidak ada gunanya seorang ninja hidup di dunia ini" (Guy Maito)

28. "kalau rasa keadilanmu menurun berarti kau melemah, dibawah rasa keadilan tidak ada kelemahan apapun!" (Kakashi Hatake)

29. "Kegagalan juga menyenangkan, hidup dengan kepercayaan bahwa cobaan itu berguna untuk menempa diri sendiri" (Jiraiya)

30. "I used to cry and give up, I nearly went to the wrong way but you.. you always show me the right way. I always chasing you... wanting to overtake you.. I just wanna talk with you.. I wanted to be with you.. you changed me.. your smile saved me"
so I'm not afraid to die protecting you.......... Because "I LOVE YOU" (Hinata Hyuuga)

31. "Seseorang akan menjadi kuat apabila melindungi seseorang yang dicintainya" (Haku)

32."Aku hanya ingin hidup seperti awan. Bebas, dan tenang. Ketika aku tua nanti, aku mempunyai seorang istri dan mempunyai 2 anak, satu laki-laki dan satu perempuan, lalu aku meninggal duluan, dan begitulah kehidupanku berlangsung. Sayangnya semua tidak semudah itu, merepotkan sekali!" (Shikamaru Nara)

33. "Aku sekarang bisa melihat segala sesuatu yang tidak bisa kulihat sewaktu aku masih menjadi manusia" (Pain)

34. "Jalan hidup seorang murid adalah warisan dan estimasi dari sang guru" (jiraiya)

35. "Saat kau mengenal kasih sayang , kau juga menanggung resiko kebencian" (Itachi Uchiha)

36. "Keberuntungan juga merupakan kekuatanmu" (Guy Maito)

37. "Sudah kubilang, aku ya aku, kamu ya kamu, soal siapa yang lebih hebat itu cerita yang membosankan" (Shikamaru Nara)

38. "Kau adalah jenius dalam kerja keras (Guy Maito to Rock Lee)

39. "Someone who don't know pain will not know how true peace is like" (Pain)

40. "Memanjakan dan mengasihani itu berbeda" (Yamato)

41. "Jutsu is not the only weapon, I tell you that!" (Shikamaru Nara)

42. "When people get hurt, they learn to hate" (Jiraiya)

43. "Daripada suapan terakhir makanan selezat apapun atau diejek gendut, aku lebih tidak bisa memaafkanmu kalau kau menghina sahabatku !!!!!" (Chouji Akimichi)

44. "Seni itu abadi dan akan selalu dikenang" (Sasori)

45. "Aku tidak suka dengan orang yang membohongi dirinya sendiri ditengah turunnya salju" (Uzumaki Naruto)

46. "Tidak Semua Mimpi dan harapan akan terwujud sesuai dengan keinginan kita" (Orochimaru)

47. "Untuk mencapai tujuan akhirmu, kamu harus bersabar" (Tobi)

48. "Ular yang melata di tanah bermimpi terbang di angkasa itu hal yang mustahil. Kau yang ingin melakukan sesuatu dan mengincar anak ayam di sarang, malah berbalik diincar oleh mata rajawali yang terbang tinggi di langit" (Sasuke Uchiha to Orochimaru)

49. "Keadilanmu adalah membunuhku dan akatsuki, keadilanku adalah balas dendam terhadap konoha, semua ada latar belakang yang benar, lalu apakah kau dapat menjawab apa itu keadilan?" (Pain to Naruto)

50. "Renge (teratai) konoha bersemi dua kali, saat kita bertemu lagi nanti aku berjanji akan menjadi orang yg lebih kuat" (Rock Lee to Sakura)

51. "Kalau kau yakin dengan takdirmu, maka sejak awal seharusnya kau tidak mengikuti pertarungan ini!!!" (Naruto to Neji)

52. "Seseorang yang gagal menolong temannya tidak pantas menjadi hokage.." (Uzumaki Naruto)

53. "I never go back on my own words" (Uzumaki Naruto)

54. "Anak-anak yang mulai sekarang akan mengemban Konoha, itulah raja Konoha" (Shikamaru Nara & Asuma Sarutobi)

55. "Jika kamu percaya dengan impianmu aku akan membuktikan padamu bahwa kamu bisa meraih impianmu hanya dengan bekerja keras" (Rock Lee)

56. "Kalau itu artinya cerdas... bodoh selamanya pun aku tak keberatan" (Uzumaki Naruto)

57."Untuk mendapatkan sesuatu, kau harus rela mengorbankan sesuatu yg lain (Tayuya)

58. "If there's such a thing as peace,i will find it. I won't give up! (Nagato)

59. "Aku harus percaya pada diriku sendiri, percaya bahwa aku adalah orang yang mereka percaya" (Uzumaki Naruto, chapter 495)

60. "ART IS A BLAST !!!" (Deidara)

61. "Berbeda denganmu, jabatan hokage pasti akan kudapatkan, karena menjadi hokage adalah cita-citaku" (Uzumaki Naruto)

62. Zabuza: "Tidak ada orang yang mampu mengalahkanku"
Naruto: "Catat aku sebagai orang pertama yang melakukannya"

63. "Menunggu dan membuat orang lain menunggu adalah hal yg kubenci" (Sasori)

64. "Lelaki manjadi semakin kuat saat ditolak.." (Jiraiya)

65. "There is a time when a guy must take a difficult decision" (Uchiha Itachi)

66. "Jika kau menungguku untuk menyerah, kau akan menungguku selamanya" (Naruto Uzumaki)

67. "Takdir setiap manusia memang telah ditentukan sejak mereka lahir, tetapi dengan kerja keras kita dapat mengalahkan takdir" (Naruto Uzumaki)

68. "Kau adalah daun yang bermandikan sinar matahari, aku adalah akar yang tumbuh dan membusuk di kegelapan" (Danzo)

69. "Faith is better than any plan" (Nagato To Jiraiya)

70. "Sampai matipun aku akan mengejar cita-citaku" (Naruto Uzumaki)

71. "Parents do believe in their children (Minato to Naruto inside Naruto)

72. "It's ok, after all, I'm the fourth son (Naruto to Minato inside Naruto)

73. Kushina : "What is the product of Konoha Yellow Flash and Red Habanero?"
Naruto : "Konoha Orange Hokage"

74. "If you want to kill me, curse me, hate me, live your ugly life, run and run, cling to your life" (Uchiha Itachi)

75.
“Teman itu adalah orang yang menyelamatkan dari neraka yang bernama kesepian” – (Naruto)

76. "Aku selalu berpikir sesuatu akan terjadi dengan sendirinya. Kupikir ketika aku lebih tua, lebih besar, lebih kuat, dan pikiranku akan lebih tangguh" (Chouji Akimichi)

77. "aku tak sendiri, ada teman teman" (Chouji)

78. "mata yang percaya diri, seakan akan tidak ada keraguan untuk melawan" (Neji Hyuuga)

79. "aliran jashin mengajarkan untuk membunuh semuanya, tentu saja membunuh setenga itu adalah larangan" (Hidan)

80. "hiduplah sesukamu, dan matilah sesukamu... tapi ingat, lindungilah orang yang kau cinta, maka dengan itu kau bisa mati dengan tersenyum" (Sarutobi)

81. "melalui mata, kita akan melihat masa depan" (Obito)

82. "obat untuk hati yang terluka adalah kasih sayang" (Gaara)

83. "terserah jurus apa yang kau punya, tapi kalau cuma berdiam diri, sama halnya kau tidak punya mimpi" (naruto)

84. "yah, bagaimana lagi kakek, 'kan seorang hokage yang harus melindungi desa ini dengan nyawa kakek" (sarutobi-konohamaru)

85. "daun daun yang dulunya menghijau kini dikelilingi oleh api, api itu menerangi konoha, kemudian daun daun baru akan tumbuh kembali (sarutobi)

86. "penderitaan sebatang kara itu bukan hal yang mudah dihadapi.. perasaanmu itu.. entah kenapa sangat kumengerti sampai terasa sakit" (naruto-gaara)

87. "aku pernah kehilangan semuanya, aku tak mau lagi melihat teman yang berharga bagiku tewas di hadapanku" (sasuke)

88. "kita harus lebih kuat dari hari kemarin" (Lee)

89. "kalau dilukai, kita akan merasa benci.. sebaliknya, kalau melukai orang, kita akan dibenci dan tersiksa rasa bersalah, tapi karena mengetahui penderitaan seperti itulah, kita juga bisa berbuat baik pada orang lain. itulah manusia" (jiraya-nagato kecil)

90. "sennin katak adalah wujud sementaraku! aku yang entah menyembunyikan apapun juga ini! Di utara, selatan, barat, dan timur! Si pengguna katak berambut putih liar yang dipuja dan tak ada tandingannya! Laki laki seksi yang bisa membuat anak menangis menjadi diam! 'Tuan Jiraya' yaaah, itulah aku!" (jiraya)

91. "bagi mereka.. aku hanya mahluk dari masa lalu yang ingin dilenyapkan.. kalau begitu apa gunanya keberadaanku ini? dan untuk apa aku hidup?" (gaara)

92. "kewajiban kita adalah menjadi contoh dan membantu generasi berikutnya.. mempertaruhkan nyawa sambil tersenyum demi itu.." (jiraya-tsunade)

93. "pengalaman bukan jaminan untuk menang, karena tiap generasi akan selalu tumbuh dengan lebih baik" (kakashi)

94. "ekspresi hanya dapat menimbulkan kebencian, dan kebencian dapat menimbulkan perang" (sai)

95. "aku tidak khawatir akan jadi apa aku dimasa depan nanti, apa aku akan berhasil atau gagal. tapi yang pasti apa yang aku lakukan sekarang akan membentukku di masa depan nanti" (naruto)

96. "Kematian yang tak berarti...Kebencian tanpa akhir...Rasa sakit yang tak pernah berakhir...Itulah perang" (Nagato)

97. "Satu-satunya yang harus dilakukan orang tua adalah mempercayai anaknya. Itu saja... Dan dari situlah nilai sesungguhnya" (Yondaime Kazekage)

98. "Keadilan tanpa kekuatan adalah HAMPA, tapi kekuatan tanpa keadilan hanyalah berupa KEKERASAN" (Nagato)

99. "Pengorbanan... Shinobi tanpa nama yg melindungi kedamaian dari dalam bayangan. Itulah shinobi yg sbenarnya" (Itachi)

100. "aku tidak takut mati.. tapi aku takut jika tidak bisa melakukan apa apa.. aku rela mati demi dia" (sakura)
101. “Kebohongan juga membuat kau tak bisa tahu siapa dirimu”. – (Itachi)
103“Yang diperlukan oleh Shinobi bukan jumlah jutsu yang dapat dikuasainya, tetapi yang diperlukan Shinobi adalah tekad pantang menyerah” (Jiraiya)

104. “Kalau tanganku patah, akan ku tendang dengan kakiku ini. Kalau kakiku patah, akan ku gigit dengan gigiku ini. Kalau gigiku dihancurkan juga, akan ku lihat dengan dengan tatapan penuh kebencian. Dan kalau mataku dihancurkan juga, akan ku gunakan kutukan untuk melawannya, aku pasti akan mengembalikan Sasuke” (Uzumaki Naruto)

105. “ Jangan pernah takut mengungkapkan perasaanmu pada orang lain” –(Asuma)
106. “Senyummu yang menyelamatkanku. Itulah mengapa aku tidak takut mati untuk melindungimu. Karena Aku Mencintaimu”. –(Hinata)
107. “Aku bersumpah.! Aku akan melakukan apa pun untukmu, jadi aku berharap kau mau tinggal denganku”. –(Sakura)
 108. “Rasa sayang tidak akan membuatmu bisa memaafkan seseorang semudah itu”. –(Nagato)
109. “Tanpa arah dan tujuan tidak ada gunanya kau hidup di dunia ini”. –(Guy)
110. “Jadi tolong diingat kalau hidupmu bukan cuma untuk dirimu saja.” –(Neji)
 111. “Manusia itu sama dengan Pedang! Kalau tak diasah maka dia akan tumpul.” –(Orochimaru)
112. “Dan karenamu, aku percaya diri untuk jalani hidup yang penuh rintangan ini.”  –(Hinata)
113. “Masa depan ada di tanganku dan aku harus menggapainya.” –(Naruto)
114. “Saat kau mengenal kasih sayang, kau juga menanggung resiko kebencian” – (Uciha Itachi)
115. “Aku bukanlah siapapun, dan aku tak ingin menjadi siapapun, karena diriku adalah Aku!” –(Obito)
116. “Bisakah kau mendengarkan ketika seseorang menuangkan perasaan dari hatinya.”  –(Sakura)
117. “Aku ingin mengubah takdir dunia ini.Dunia untuk pemenang,dunia untuk kedamaian,dunia untuk kasih sayang.” – (Madara)
118. “Aku akan menolongnya meski harus mengorbankan nyawa karena dia adalah teman ku” – (Shikamaru)
119. “Manusia tak kan pernah bisa menang dari rasa kesepian” – (Gaara)
120. “Tidak ada kata menyerah didalam diriku (ง •̀•́)ง” – (Naruto)

Saturday, 1 June 2013

Yuk belajar ipa tentang pengukuran dan konsep zat .

Yuk belajar ipa tentang pengukuran dan konsep zat




Pengukuran

A. Besaran pokok

Besaran pokok adalah besaran yang ditetapkan lebih dahulu dan tidak diturunkan dari besaran lain. Besaran pokok dan satuannya di tuliska sebagai berikut:

Panjang = meter (m)
Massa = kilogram(kg)
Waktu = sekon(s)
Kuat arus listrik = ampere (A)
Suhu = kelvin (K )
Jumlah zat = mole (mol)
Intensitas cahaya = kandela (cd)

B. Besaran turunan

Besaran turunan adalah besaran yang diturunkan dari beberapa besaran pokok. Di tuliskan sebagai berikut:

Luas = m2
Volume = m3
Massa jenis = kg/m3


Pengukuran

A. Pengukuran panjang

Beberapa jenis alat ukur yang biasa digunakan untuk mengukur panjang suatu benda berikut

1) meteran atau mistar. Mistar mempunyai skala terkecil 1 mm dengan ketelitian hingga 0,5 mm.
2) meteran kelos atau meteran gulung untuk mengukur jarak yang agak jauh.
3) jangka sorong untuk mengukur benda dengan panjang maksimum 10 cm, diameter botol, dan kedalaman tabung. Ketelitian jangka sorong 0,1 mm.
4) mikrometer sekrup mempunyai dua skala yaitu skala utama dan skala nonius (putar). Mikrometer sekrup digunakan untuk mengukur benda dengan panjang maksimum 2,5 cm. Ketelitian mikrometer sekrup 0,01 mm.

B. Pengukuran massa

Alat yang digunakan untuk mengukur massa antara lain neraca pegas, neraca sama lengan, timbangan duduk, timbangan lengan gantung (dacin), neraca O'hauss, dan neraca digital.

C. Pengukuran waktu

Alat yang digunakan untuk mengukur waktu yaitu arloji atau jam, stopwatch, dan jam atom.

Pengukuran volume benda yang berbentuk tidak beraturan

A. Mengukur volume benda yang berbentuk tidak teratur dengan gelas ukur.
Volume batu dalam air dapat ditentukan dengan persamaan:
Vbatu = V2-V1

Keterangan:
V1=volume air mula-mula
V2=volume air + batu
Vbatu=volume batu

Contoh soal

Hasil pengukuram massa yang dilakukan seseorang siswa sebagai berikut
Dia mengukur sebuah batu di atas timbangan dengan timbangan satu 100 g, timbangan dua 50g, timbangan tiga 0,5kg. Massa batu yang di timbang sebesar....kg
A.0,65 C.1,55
B.115 D.2,00
Jawaban A

Massa = 0,5kg + 100g + 50g
=(0,5+0,1+0,05) kg
=0,65 kg
Massa batu yamg ditimbang 0,65 kg



Konsep zat

Zat adalah sesuatu yang memiliki massa, menempati ruang, dan memiliki energi. Zat terdiri tiga jenis yaitu zat padat, zat cair, dan zat gas.
1. Susunan dan gerak partikel pada berbagai wujud zat

A. Zat padat

Sifat-sifat zat padat sebgai berikut.
1) susunan molekul pada zat padat tersusun secara teratur.
2) letak molekul-molekulnya sangat berdekatan.
3) memiliki gaya tarik-menarik antarmolekul yang sanga kuat sehingga gerak molekulnya tidak bebas. Molekul-molekul pada zat padat hanya bergetar dan berputar di tempat saja. Oleh karena itu, molekul zat padat sulit untuk dipisahkan dan zat padat memiliki bentuk serta volume yang tetap.

B. Zat cair

Sifat-sifat zat cair sebagai berikut.
1) susuman molekulnya tidak teratur
2) letak molekulnya tidak teratur
3) gerak molekul pada zat cair lebih bebas dari pada zat padat. Oleh karena itu, molekul zat cair mudah berpindah tempat tetapi tidak mudah meninggalkan satuan nya. Akibatnya, zat cair memiliki bentuk yang dapat berubah-ubah, tetapi memiliki volume tetap

C. Zat gas

Sifat-sifat zat gas sebagai berikut.
1) susunan molekulnya tidak teratur
2) letak molekul-molekul pada zat gas saling berjauhan sehingga dapat di mampatkan.
3) gerak molekulnya sangat bebas. Oleh karena itu zat gas bersifat dapat memenuhi seluruh ruangan dan memiliki bentuk serta volume tidak tetap.

2. Massa jenis zat

Di alam terdapat beragam jenis zat. Salah satu faktor pembeda di antara beragam jenis zat tersebut adalah massa jenis. Massa jenis suatu zat didefinisikan sebagai perbandingan massa zat terhadap volume nya. Secara matematis massa dirumuskan:
P=m/f
Keterangan
P (dibaca: "rho")=massa jenis zat (kg/m3 atau g/cm3)
M=massa zat (kg atau g)
V=volume zat (m3 atau cm3)

Contoh soal
1.hasil percobaan sebagai berikut:
A.kedua balon sama-sama berisi udara dan di letakan di atas timbangan.
B.salah satu balon kempis dan satunya berisi udara.
Jika pada saat percobaan kondisi udara dilingkungan tenang, percobaan seperti tadi menunjukan bahwa...
A. Massa dan volume tetap
B. Massa dan bentuk tetap
C. Massa dan menempati ruang
D. Volume tetap dan dapat dilihat
Jawaban C
Pada percobaan (a) kedua balon sama-sama berisi udara sehingga keduanya dalam keadaan seimbang. Pada percobaan (b) salah satu balon kempis/tidak berisi udara. Hasil percobaan tersebut menunjukan timbangan balon lebih berat ke arah balon yang berisi udara. Dengan demikian, pada percobaan dalam soal menunjukan bahwa udara memiliki massa dan menempati ruang.

2. Perhatikan percobaan ini
Mula-mula air yang berada di dalam gelas ukur mempunyai 50 ml, setelah batu di masukan ke dalam gelas ukur yang berisi air, air tersebut memiliki tinggi 60 ml.
Jika massa 100 gram, massa jenis batu....gram/cm3
A. 2
B. 5
C. 8
D. 10
Jawaban D
Diketahui:
V=60ml-50ml
=10 ml
=10 cm3
M=100 gram
Ditanya= p
Jwb:
P=m/v
=100 g/10cm3
=10 g/cm3

Wednesday, 27 March 2013

5 ilmuan yang menjadi muslim setelah melakukan riset ilmiah










                   "Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi, dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi orang yang berakal, (yaitu) orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri, atau duduk, atau dalam keadaan berbaring, dan mereka memikirkan tentang penciptaan langit dan bumi". Demikian bunyi surah Ali Imron ayat 190-191.

Ayat di atas menjelaskan tentang kebesaran Allah; bahwa keberadaan dan kebesaran-Nya dapat dibuktikan melalui adanya alam semesta. Orang-orang yang berakal (ulul Albab/cendekiawan) yang disebutkan dalam ayat itu dapat membuktikan keberadaan Allah melalui penelitian terhadap ciptaan-Nya. Sehingga tidak mengherankan, tidak sedikit manusia yang pada mulanya berada dalam kejahiliyahan, akhirnya memeluk Islam dan menjadi muslim yang teguh setelah menemukan kebenaran pernyataan Alquran tentang tanda-tanda kebesaran Allah di alam semesta.

Dalam Alquran sendiri, meski baru diturunkan 14 abad yang lalu, sudah banyak mengungkap fakta-fakta alam semesta secara ilmiah. Satu persatu fakta-fakta itu terbuktikan kebenarannya sehingga melahirkan beragam ilmu pengetahuan.

Pada abad modern ini, pembuktian kebenaran Alquran banyak dilakukan oleh ilmuwan non-muslim. Bahkan tidak sedikit di antara mereka akhirnya yang dengan keikhlasan mengucap dua kalimat syahadat.

1. Maurice Bucaille, masuk Islam karena jasad Fir'aun

Prof Dr Maurice Bucaille adalah adalah ahli bedah kenamaan Prancis dan pernah mengepalai klinik bedah di Universitas Paris. Ia dilahirkan di Pont-L’Eveque, Prancis, pada 19 Juli 1920. Kisah di balik keputusannya masuk Islam diawali pada tahun 1975.

Pada saat itu, pemerintah Prancis menawari bantuan kepada pemerintah Mesir untuk meneliti, mempelajari, dan menganalisis mumi Firaun. Bucaille lah yang menjadi pemimpin ahli bedah sekaligus penanggung jawab utama dalam penelitian.

Ternyata, hasil akhir yang ia peroleh sangat mengejutkan. Sisa-sisa garam yang melekat pada tubuh sang mumi adalah bukti terbesar bahwa dia telah mati karena tenggelam. Jasadnya segera dikeluarkan dari laut dan kemudian dibalsem untuk segera dijadikan mumi agar awet. Namun penemuan yang dilakukan Bucaille menyisakan pertanyaan: Bagaimana jasad tersebut bisa terjaga dan lebih baik dari jasad-jasad yang lain (tengkorak bala tentara Firaun), padahal telah dikeluarkan dari laut?

Bucaille lantas menyiapkan laporan akhir tentang sesuatu yang diyakininya sebagai penemuan baru, yaitu tentang penyelamatan mayat Firaun dari laut dan pengawetannya. Laporan akhirnya ini dia terbitkan dengan judul 'Mumi Firaun; Sebuah Penelitian Medis Modern', dengan judul aslinya, 'Les Momies des Pharaons et la Midecine'.

Saat menyiapkan laporan akhir, salah seorang rekannya membisikkan sesuatu di telinga Bucaille seraya berkata: "Jangan tergesa-gesa karena sesungguhnya kaum Muslimin telah berbicara tentang tenggelamnya mumi ini".

Dia mulai berpikir dan bertanya-tanya. Bagaimana mungkin hal itu bisa terjadi? Bahkan, mumi tersebut baru ditemukan sekitar tahun 1898 M, sementara Alquran telah ada ribuan tahun sebelumnya.

Setelah perbaikan terhadap mayat Firaun dan pemumiannya, Prancis mengembalikan mumi tersebut ke Mesir. Namun, ia masih bertanya-tanya tentang kabar bahwa kaum Muslimin telah saling menceritakan tentang penyelamatan mayat tersebut.

Dari sini kemudian terjadilah perbincangan untuk pertama kalinya dengan peneliti dan ilmuwan Muslim. Ia bertanya tentang kehidupan Musa as, perbuatan yang dilakukan Firaun, dan pengejarannya terhadap Musa hingga dia tenggelam dan bagaimana jasad Firaun diselamatkan dari laut.

Maka, berdirilah salah satu di antara ilmuwan Muslim tersebut seraya membuka Alquran dan membacakan untuk Bucaille firman Allah SWT yang artinya: "Maka pada hari ini Kami selamatkan badanmu supaya kamu dapat menjadi pelajaran bagi orang-orang yang datang sesudahmu dan sesungguhnya kebanyakan dari manusia lengah dari tanda-tanda kekuasaan Kami." (QS Yunus: 92).

Ayat ini sangat menyentuh hati Bucaille. Ia mengatakan bahwa ayat Alquran tersebut masuk akal dan mendorong sains untuk maju. Hatinya bergetar, dan getaran itu membuatnya berdiri di hadapan orang-orang yang hadir seraya menyeru dengan lantang: "Sungguh aku masuk Islam dan aku beriman dengan Alquran ini".

2. Jacques Yves Costeau, di lautan terdalam menemukan Islam

Mr Jacques Yves Costeau adalah seorang ahli Oceanografer dan ahli selam terkemuka dari Perancis yang lahir pada 11 Juni 1910. Sepanjang hidupnya ia menghabiskan waktu dengan menyelam ke berbagai dasar samudera di seantero dunia dan membuat film dokumenter tentang keindahan alam dasar laut untuk ditonton oleh seluruh dunia melalui stasiun tv Discovery Channel.

Pada suatu hari ketika sedang melakukan eksplorasi di bawah laut, tiba-tiba Costeau menemui beberapa kumpulan mata air tawar-segar yang sangat sedap rasanya karena tidak bercampur atau tidak melebur dengan air laut yang asin di sekelilingnya. Sehingga seolah-olah ada dinding atau membran yang membatasi keduanya.

Fenomena ganjil itu mendorongnya untuk mencari tahu penyebab terpisahnya air tawar dari air asin di tengah-tengah lautan.

Sampai pada suatu hari ia bertemu dengan seorang profesor muslim dan menceritakan fenomena ganjil itu kepadanya. Profesor tersebut lalu teringat ayat Alquran tentang bertemunya dua lautan (surat Ar-Rahman ayat 19-20) yang sering diidentikkan dengan Terusan Suez.

Ayat itu berbunyi: "Dia membiarkan dua lautan mengalir yang keduanya kemudian bertemu, antara keduanya ada batas yang tidak dilampaui masing-masing".

Kemudian dibacakan surat Al-Furqan ayat 53 : "Dan Dialah yang membiarkan dua laut mengalir (berdampingan); yang ini tawar lagi segar dan yang lain masin lagi pahit; dan Dia jadikan antara keduanya dinding dan batas yang menghalangi."

Terpesonalah Mr Costeau mendengar ayat-ayat Alquran itu, melebihi kekagumannya melihat keajaiban pemandangan yang pernah dilihatnya di lautan yang dalam. Costeau pun berkata bahwa Alquran memang sesungguhnya kitab suci yang berisi firman Allah, yang seluruh kandungannya mutlak benar. Tak lama, Mr Costeau memeluk Islam.

3. Demitri Bolykov, meyakini matahari akan terbit dari Barat

Sebagai seorang ahli fisika asal Ukraina, Demitri Bolykov mengatakan bahwa pintu masuk ke Islam baginya adalah fisika. Demitri tergabung dalam sebuah penelitian ilmiah yang dipimpin oleh Prof Nicolai Kosinikov, yang juga
merupakan pakar fisika.

Teori yang dikemukan oleh Prof Kosinov merupakan teori yang paling baru dan paling berani dalam menafsirkan fenomena perputaran bumi pada porosnya. Kelompok peneliti ini merancang sebuah sampel berupa bola yang diisi penuh dengan papan tipis dari logam yang dilelehkan, ditempatkan pada badan bermagnit yang terbentuk dari elektroda yang saling berlawanan arus.

Ketika arus listrik berjalan pada dua elektroda tersebut maka menimbulkan gaya magnet dan bola yang dipenuhi papan tipis dari logam tersebut mulai berputar pada porosnya fenomena ini dinamakan "Gerak Integral Elektro Magno-Dinamika". Gerak ini pada substansinya menjadi aktivitas perputaran bumi pada porosnya.

Pada tingkat realita di alam ini, daya matahari merupakan "kekuatan penggerak" yang bisa melahirkan area magnet yang bisa mendorong bumi untuk berputar pada porosnya. Kemudian gerak perputaran bumi ini dalam hal cepat atau lambatnya seiring dengan daya intensitas daya matahari.

Atas dasar ini pula posisi dan arah kutub utara bergantung. Telah diadakan penelitian bahwa kutub magnet bumi hingga tahun 1970 bergerak dengan kecepatan tidak lebih dari 10 km dalam setahun, akan tetapi pada tahun-tahun terakhir ini kecepatan tersebut bertambah hingga 40 km dalam setahun.

Bahkan pada tahun 2001 kutub magnet bumi bergeser dari tempatnya hingga mencapai jarak 200 km dalam sekali gerak. Ini berarti bumi dengan pengaruh daya magnet tersebut mengakibatkan dua kutub magnet bergantian tempat. Artinya bahwa "gerak" perputaran bumi akan mengarah pada arah yang berlawanan. Ketika itu matahari akan terbit (keluar) dari Barat.

Ilmu pengetahuan dan informasi seperti ini tidak didapati Demitri dalam buku-buku atau didengar dari manapun, akan tetapi ia memperoleh kesimpulan tersebut dari hasil riset dan percobaan serta penelitian.

Ketika ia menelaah kitab-kitab samawi lintas agama, ia tidak mendapatkan satupun petunjuk kepada informasi tersebut selain dari Islam. Ia mendapati informasi tersebut dari sebuah hadis yang diriwayatkan oleh Abu Hurairah, bahwasanya Rasulullah saw bersabda, "Siapa yang bertaubat sebelum matahari terbit dari Barat, maka Allah akan menerima taubatnya."

4. Dr.Fidelma O’Leary, menemukan rahasia sujud dalam salat

Dr Fidelma, ahli neurologi asal Amerika Serikat mendapat hidayah saat melakukan kajian terhadap saraf otak manusia. Ketika melakukan penelitian, ia menemukan beberapa urat saraf di dalam otak manusia yang tidak dimasuki darah. Padahal setiap inci otak manusia memerlukan suplai darah yang cukup agar dapat berfungsi secara normal.

Penasaran dengan penemuannya, ia mencoba mengkaji lebih serius. Setelah memakan waktu lama, penelitiannya pun tidak sia-sia. Akhirnya dia menemukan bahwa ternyata darah tidak akan memasuki urat saraf di dalam otak manusia secara sempurna kecuali ketika seseorang tersebut melakukan sujud dalam salat. Artinya, kalau manusia tidak menunaikan ibadah shalat, otak tidak dapat menerima darah yang secukupnya untuk berfungsi secara normal.

Rupanya memang urat saraf dalam otak tersebut hanya memerlukan darah untuk beberapa saat tertentu saja. Ini artinya darah akan memasuki bagian urat otak dengan mengikuti waktu salat.

Dengan kata lain, sujud yang tumakninah dan kontinyu dapat memacu kecerdasan. Karena posisi sujud akan mengalirkan darah yang kaya oksigen secara maksimal dari jantung ke otak. Aliran ini berpengaruh pada daya pikir seseorang.

Setelah penelitian mengejutkan tersebut, Fidelma mencari tahu tentang Islam melalui buku-buku Islam dan diskusi dengan rekan-rekan muslimnya. Setelah mempelajari dan mendiskusikannya, ia malah merasa bahwa ajaran Islam sangat logis. Hatinya begitu tenang ketika mengkaji dan menyelami agama samawi ini.

5. Profesor William, menemukan tumbuhan yang bertasbih

Sebuah majalah sains terkenal, Journal of Plant Molecular Biologies, mengungkapkan hasil penelitian yang dilakukan sebuah tim ilmuwan Amerika Serikat tentang suara halus yang tidak bisa didengar oleh telinga biasa (ulstrasonik), yang keluar dari tumbuhan. Suara tersebut berhasil disimpan dan direkam menggunakan alat perekam canggih.

Dari alat perekam itu, getaran ultrasonik kemudian diubah menjadi menjadi gelombang elektrik optik yang dapat ditampilkan ke layar monitor. Dengan teknologi ini, getaran ultrasonik tersebut dapat dibaca dan dipahami, karena suara yang terekam menjadi terlihat pada layar monitor dalam bentuk rangkaian garis.

Para ilmuwan ini lalu membawa hasil penemuan mereka ke hadapan tim peneliti Inggris di mana salah seorangnya adalah peneliti muslim.

Yang mengejutkan, getaran halus ultrasonik yang tertransfer dari alat perekam menggambarkan garis-garis yang membentuk lafadz Allah dalam layar. Para ilmuwan Inggris ini lantas terkagum-kagum dengan apa yang mereka saksikan.

Peniliti muslim ini lalu mengatakan jika temuan tersebut sesuai dengan keyakinan kaum muslimin sejak 1400 tahun yang lalu. Para ilmuwan AS dan tim peneliti Inggris yang mendengar ucapan itu lalu memintanya untuk menjelaskan lebih dalam maksud yang dikatakannya.

Sang peneliti muslim kemudian membaca ayat dalam Alquran yang berbunyi:

"Bertasbih kepada-Nya langit yang tujuh, dan bumi (juga), dan segala yang ada di dalamnya. Dan tidak ada suatu pun melainkan bertasbih dengan memuji-Nya, tetapi kamu tidak mengerti tasbih mereka. Sesungguhnya Dia adalah Maha Penyantun, lagi Maha Pengampun," (QS Isra: 44).

Setelah menjelaskan tentang Islam dan ayat tersebut, sang peneliti muslim itu memberikan hadiah berupa mushaf Alquran dan terjemahanya kepada Profesor William, salah satu anggota tim peneliti Inggris.

Selang beberapa hari setelah peristwa itu, Profesor William berceramah di Universitas Carnegie Mellon. Ia mengatakan:

"Dalam hidupku, aku belum pernah menemukan fenomena semacam ini selama 30 tahun menekuni pekerjaan ini, dan tidak ada seorang ilmuwan pun dari mereka yang melakukan pengkajian yang sanggup menafsirkan apa makna dari fenomena ini. Begitu pula tidak pernah ditemukan kejadian alam yang bisa menafsirinya. Akan tetapi, satu-satunya tafsir yang bisa kita temukan adalah dalam Alquran. Hal ini tidak memberikan pilihan lain buatku selain mengucapkan Syahadatain," demikian ungkapan William.

Wednesday, 27 February 2013

5 lagu indonesia yang dinyanyikan musisi luar negri

1.Andra & The Backbone
Lagu Sempurna ciptaan Andra yang dipopularkan kembali oleh Gita Gutawa ini pernah diminta oleh penyanyi asal Korea bernama Nicholas Teo untuk dimasukkan ke dalam albumnya The Moment of Silence yang dirilis 5 Juni 2009. Dan akhirnya Andra pun mengabulkan permintaan tersebut dengan mengubahnya ke dalam bahasa Korea dengan judul yang sama yaitu Sempurna.

2. Ariel Peter Pan
Pencipta lagu tampan yang banyak digandrungi wanita ini memang sangat berbakat dalam menciptakan lagu. Selain lagu-lagunya yang popular di Indonesia, ternyata nge-bomb juga di India. Terbukti lagu Tak Bisakah dan Di Belakangku dijadikan soundtrack di salah satu film India dan judulnya diganti menjadi Kya Mujhe Pyaar Hai begitu pun liriknya dialihbahasakan. Sedangkan judul lagu Di Belakangku menjadi Aao Milo Chale.

3. Yoga Nine Ball
Satu karya anak negeri yang dibeli oleh penyanyi luar lainnya adalah lagu ciptaan Yoga gitaris Nine Ball. Lagu andalan band asal Bandung ini “Hingga Akhir Waktu” dipopularkan lagi oleh penyanyi asal Filipina Christian Bautista menjadi judul Till The End of Time dan liriknya dialihbahasakan menjadi bahasa Inggris. Tidak seperti lagu-lagu TTM (Ratu) dan Cari Jodoh (Wali), lagu Hingga Akhir Waktu ini tidak sempat mengalami isu penjiplakan.

4.Maia Duo Ratu
Setelah sempat beredar isu kalo lagu Teman Tapi Mesra pernah dijiplak oleh band wanita asal Swedia LadyLike, akhirnya Maia Estianti buka mulut, seperti yang dilansir dari ngacir.com, bahwa lagu ciptaannya ini telah dibeli resmi oleh Produser asal Malaysia Edry Abdul Halim untuk dinyanyikan kembali oleh band wanita berpersonil 4 wanita asal Swedia tersebut dan diganti judulnya menjadi Dreaming of The Time. Lagu yang sudah dibeli sejak tahun 2008 tersebut sebelumnya sempat ditawar oleh orang Filipina dan Taiwan, namun akhirnya Maia memutuskan memilih Swedia. Selain lagu TTM, band Swedia yang terdiri dari Isabelle, Louise, Miranda, Valerie ini membeli lagu Rahasia Perempuan (dipopularkan oleh Ari Lasso) dan dialihbahasakan liriknya dengan judul Shooting Star.

5.Sebelumnya ada sebuah kesalahpahaman yang beredar bahwa Fabrizio Faniello melakukan plagiat terhadap lagu Wali ini. Namun, hal ini dibantah produser asal Jerman Manfred Holtz. “Itu tidak benar, karena saya ingin memperlihatkan kepada masyarakat luas yang sebenarnya, kalau lagu yang dinyanyikan Fabrizio adalah lagu Wali ciptaan Apoy di bawah label Nagaswara,” ujarnya ditemui di Hardrock Cafe, Jakarta Pusat, Selasa (3/8/2010) – dilansir dari okezone.com. Dijelaskan Holtz, semua royalti tetap milik Wali. Akan tetapi Fabrizio hanya mengubah lirik agar sesuai dengan lagu Wali, sehingga enak dibawakan Fabrizio. Seperti halnya lagu Cari Jodoh yang nge-hit di Indonesia dan negara-negara tetangga, lagu I No I Can Do pun popular di Eropa.
Kabarnya selain lagu Cari Jodoh, lagu Baik-baik Sayang pun akan dibawakan lagi oleh Fabrizio

ini membuktikan bahwa lagu-lagu indonesia bisa di samakan dengan lagu-lagu yang sudah nge-Hits sekarang
Semoga ini semua bermanfaat dan jangan lupa Comment dan Like..!

kata-kata bijak kehidupan

Kata Motivasi Hidup yang akan membuat kita percaya diri, sebuah semangat yang mampu memberikan motivasi untuk hidup yang lebih baik.....




Jangan mengeluh masalahmu. Jika kamu merasa bebanmu lebih BERAT daripada yg lain, itu karena Tuhan melihatmu lebih KUAT daripada yang lain.
Tuhan takkan pernah membiarkan dirimu terluka, Dia hanya ingin kamu belajar dari segala masalah. Percayalah padaNya.
Doaku pagi ini: Tuhan, beri aku kekuatan tuk bisa melalui hari ini, tuk menghadapi segala masalah yang kutahu hanya buatku dewasa.
Terkadang satu-satunya cara tuk menyelesaikan masalahmu adalah dgn membenarkan cara pandangmu, bkn masalahmu.
Mencari siapa yg salah takkan selesaikan masalah. Berdiskusi dan kerja sama, maka kamu dan dia mampu selesaikan segalanya.
Ketika amarah memuncak, bersabar adalah pilihan terbaik. Marah tidak menyelesaikan masalah, dan mengalah bukan berarti kalah.
Jangan berpikir kamu JATUH karena masalah yg diberikan Tuhan, karena sebenarnya Tuhan hanya menginginkanmu belajar BERDIRI.
Amarah adalah cara termudah membuat masalah. Bersabar adalah salah satu cara agar terhindar dari masalah.
Masalah adalah ujian pendewasaan. Jadi tidak ada alasan menyalahkan orang lain. Benahi diri sendiri dan jadi pribadi yang dewasa.
Ketika masalah datang menghampiri, itu artinya Tuhan menyayangi, bukan membenci. Tuhan hanya menguji keimanan dan kesabaran.
Sudahkah kamu tersenyum hari ini? Jangan biarkan masalah membuatmu lupa bahwa sebuah senyuman mampu meringankannya.
Tuhan melihat masalahmu, mengerti air matamu, & merasakan rasa sakitmu. Ia hanya sejauh doa-mu. -@AmandaAdriani
Selalu ada perbedaan dalam sebuah hubungan yang kadang menyebabkan masalah, tetapi juga perbedaan itu dapat menguatkan.
Seberat apapun masalah yg sedang menimpamu, tetaplah bersabar dan ikhlas. Hadapi dengan penuh tanggung jawab, pertolongan Tuhan pasti datang
Kau lbh kuat dr rasa sakitmu, lbh besar dr masalahmu, & lbh baik dr penghakiman org atasmu, selama ada Tuhan di hatimu.
Masalah terbesar pria: melupakan terlalu cepat. Masalah terbesar wanita: mengingat terlalu lama.
Jangan pernah terpuruk karena suatu masalah. Bersabar dan berdoalah, percaya, tak ada masalah yang terlalu besar bagi Tuhan.
Masalah adalah cara Tuhan tuk membuatmu dewasa, jangan lari darinya tapi hadapilah. Hanya mereka yg membuatmu bijaksana.
Ketika masalah terasa berat, cobalah tuk menghela napas panjang dan tersenyum, itu akan membersihkan pikiran dan menambah semangat.
Setiap masalah ada jalan keluarnya. Kamu mungkin tak melihatnya, namun Tuhan tahu jalan keluarnya. Yakin dan percayalah padaNya.
Masalah adalah ujian pendewasaan. Jadi tidak ada alasan untuk menyalahkan orang lain. Benahi dirisendiri dan jadi pribadi yang dewasa.
Kamu bebas memilih sikap dalam setiap masalah yang datang. Apapun pilihanmu, tetaplah menjadi dirimu sendiri.
Dibalik beratnya masalah yg dihadapi bangsa, yakinlah bahwa Tuhan tengah mempersiapkan bangsa ini menjadi bangsa besar.
Seberat apapun beban masalah yang kamu hadapi saat ini, percayalah bahwa semua itu tak pernah melebihi batas kemampuan kamu.
Ketika amarah memuncak, bersabar adalah pilihan bijak. Marah tidak menyelesaikan masalah, dan mengalah bukan berarti kalah.


The ultimate aim of ego is not to see something, but to be something. (Mohammed Iqbal).
Peraihan terpenting dalam hidup adalah menjadi sesuatu, bukan menemukan sesuatu.
The will to succeed is important, but what's more important is the will to prepare. (Bobby Knight)
Hasrat menuju kesuksesan memang penting, tetapi yang lebih penting adalah hasrat untuk mempersiapkan kesuksekan.
If you do not design your own life plan, chance you will fall into someone else's plan.. And guess what they have planned for you. Not much. (JIm Rohn).
Minimnya perencanaan terhadap apa yang terjadi pada hidup kita, hanya akan mengubah kita menjadi pengikut rencana hidup orang lain. Dan memprediksi apa yang mereka rencanakan untuk kita.
A creative man is motivated by the desire to achieve, not by desire to beat others. (Ayn Rand).
Manusia yang kreatif adalah mereka yang termotivasi oleh pencapaian, bukan oleh hasrat untuk saling melemahkan.
You don't have to be better that everybody else. You just have to be better than you ever tought you could be. Ken venturi
Anda tidak perlu menjadi makhluk yang lebih baik dari makhluk lain, anda hanya perlu membangkitkan asa dalam diri anda untuk menjadi lebih dari apa yang pernah anda bayangkan.
Do you want to know who you are? Don't ask ! Action will delineate and define you. Thomas Jefferson
Entitas hanya dapat dideskripsikan oleh tindakan.
You are never too old to set another goal or to dream a new day. C. S. Lewis
Anda tidak akan pernah terlalu tua untuk memimpikan sesuatu dan mewujudkanya.
Either you run the day, or the day runs you. Jim Rohn.
Lewatilah hari, atau biarkan Ia yang melewati anda.
Expect problems and eat them for breakfast. Alfred A. Montapert
Ekspektasikan masalah yang mungkin menghampiri masa depan anda, kemudian telanlah bulat-bulat.
Learn from the past. set vivid, detailed goals for the future, and live in the only moment of time over which you have any control. Denis Waitley
Belajarlah dari masa lalu, rancang masa depan berdasarkan masa lalu tersebut, kemudian kendalikan setiap detail dari hidup anda.
The key is to keep company only with people who uplift you, whose presence calls forth your best
Bekerja-samalah dengan orang-orang yang selalu memotivasi anda untuk menjadi individu yang lebih baik, yang selalu ada demi kebaikan anda.
To be a good loser is to learn how to win. Carl Sandburg.
Menelaah makna kekalahan adalah apabila anda sudah dapat mempelajari cara untuk menghindarinya.
You can't expect to hit the jackpot if you don't put a few nickels in the machine.Flip Wilson.
Anda HANYA dapat berharap memenagkan jackpot, jika anda tidak pernah memasukan koin ke dalam mesinnya.
Berpikirlah sebelum berbicara, karena dengan begitu, kamu akan mengurangi kesalahan pun masalah yang mungkin akan terjadi.
Masalah apapun yg menimpa kita, ikhlaslah menerimanya sebagai akibat dari kelalaian kita, jangan menyalahkan orang lain.
Tak peduli masalah apa yang kamu hadapi, jangan lupa untuk berikan dirimu sendiri sebuah penghargaan, untuk bisa lebih baik ke depan.
Masalah tak seharusnya membuatmu menyerah. Karena masalah akan menguatkanmu, jika kamu mau belajar dan mengambil hikmah.
Berpikirlah sebelum berbicara, karena dengan begitu, kamu akan mengurangi kesalahan pun masalah yang mungkin akan terjadi.
Amarah tdk membuat masalah lbh mudah. Air mata tdk mengembalikan yg telah hilang. Krn itu senyuman adl balas dendam terbaik.
Sabar adalah cara yg harus digunakan untuk menyelesaikan masalah apapun. Seberat apapun masalahnya, akan cepat diselesaikan dengan kesabaran
Jangan pernah lari dari masalah, mereka akan selalu mengikutimu. Hadapilah, mereka akan membuatmu menjadi pribadi yang lebih kuat.
Jangan fokus pd masalahmu. Fokus pd Tuhan yang bisa memberikan solusi untuk masalahmu.
Tak sedikit masalah timbul akibat dari salah berucap. Hati-hatilah dalam berucap, hindari penggunaan kata-kata kasar.
Ketika masalah datang menghampirimu, jangan berharap akan dimudahkan, tapi berharaplah agar kamu dikuatkan untuk menyelesaikannya.
Wanita yg kuat tdk menceritakan masalahnya kpd semua org. Ia menghadapinya dgn senyuman & berbagi hny dgn mrk yg peduli.
Solusi untuk semua masalah dalam setiap hubungan sebenarnya sama: belajar mengerti satu sama lain.
Km merasa lbh baik bukan ketika smua masalah selesai, tp ketika km berhenti mengkhawatirkan masalahmu.
Ketika kamu berpikir untuk menyerah, ingatlah, Tuhan tak akan berikan cobaan melebihi kemampuanmu, Tuhan hanya menguji kesabaranmu.
Ia yg tepat bagimu adl ia yg tdk akan menyerah padamu atau meninggalkanmu. Ia yg tahu bahwa kau layak dipertahankan.
Kadang wanita memilih tuk sendiri, bukan karena menunggu dia yg sempurna, tapi karena mereka butuh dia yg tak pernah menyerah.
Kamu pantas bersama dia yg dpt membuatmu lbh baik tnp mengubahmu mjd org lain, dia yg takkan prnh menyerah pd kekuranganmu.
Menyerah bukan berarti kamu lemah, terkadang itu hanya berarti kamu cukup kuat untuk melepas kepergian.
Merelakan bukan berarti menyerah, tapi lebih kepada menyadari dan menerima bahwa ada hal-hal yang tak bisa dipaksakan.
Hormati setiap impian yang kamu miliki. Karena dari sanalah akan terbentuk semangat untuk mewujudkan impian menjadi kenyataan.
Jangan pernah menyerah atas impianmu. Rintangan memang kadang menjatuhkanmu, namun kamu harus bangkit dan terus melangkah.
Jangan biarkan mereka yg membencimu melihatmu jatuh. Tunjukkan kemampuanmu. Jangan menyerah. Be strong, prove them wrong!
Menyerah, hal termudah tuk dilakukan. Namun tuk terus bertahan ketika semua orang mengerti jika kamu menyerah, itu KEKUATAN SEJATI.
Jangan pernah menyerah, kamu lebih berani daripada yang kamu percaya dan lebih kuat daripada yang kamu pikirkan. Semangat!

Kadang meski sangat merindukan senyum seseorang, kamu terus menyakinkan dirimu, bahwa senyummu adalah hal yg harus diutamakan.
Amarah tdk membuat mslh lbh mudah. Air mata tdk mengembalikan yg tlah berlalu. Krn itu senyuman sllu mjd pembalasan terbaik.
Ia yang mampu mengatasi air matamu adalah ia yang pantas melihat senyumanmu.
Jangan menunggu orang lain tersenyum, tunjukkan mereka caranya..
Air mata takkan membunuhmu, hny menyembuhkanmu. Rasa sakit takkan menghancurkanmu, hny menguatkanmu. Ampuni, & tersenyumlah.
Tersenyum sangatlah mudah pada saat keadaan baik. Namun tantangan sebenarnya adalah menjaga senyum itu disaat keadaan memburuk.

Bekerja keras tanpa ilmu sama saja kosong, Punya ilmu tapi tidak bisa mengaplikasikan sama saja bohong, Tidak punya ilmu dan tidak mau bekerja, MAKA JANGAN HARAP BISA MERAIH SUKSES!!.
Kita harus mempunyai tujuan yang jelas, perencanaan yang matang, mencari dan menggali segala potensi diri, bekerja keras, tekun dalam meraih tujuan dan BERDOA, proses itu harus anda lakukan dengan ILMU, OTAK, DAN JIWA.
Orang yang punya tujuan yang jelas dan bisa merencanakan kehidupan secara matang, berarti orang itu adalah orang yang berilmu dan punya Otak serta berjiwa dan berkarakter yang jelas dan pasti.
Jika anda selalu RAJIN BERUSAHA dan TEKUN dalam meraih IMPIAN, maka bisa dipastikan kesuksesan akan dengan mudah kamu raih.
Seberapapun kecilnya nilai kesuksesan tersebut, kalau kamu menikmati dan merasakannya tentu akan membuahkan kebahagiaan dan kepuasan, itulah inti sebenarnya dari KESUKSESAN!!.
Buat apa mencari materi kalau kepuasan hidup terpinggirkan?? Ukuran SUKSES itu adalah BAHAGIA, KEPUASAN JIWA DAN KETENTRAMAN HATI.
Kesuksesan bermula pada saat kita menjaga pikiran agar tetap FOKUS pada hasil yang kita inginkan, bukan pada keterbatasan-keterbatasan kita.
Jika anda dapat membayangkannya, maka anda dapat mencapainya, Bila anda dapat MEMIMPIKANNYA maka anda dapat MEWUJUDKANNYA.
TUHAN telah menempatkan benih kesuksesan dalam tempat yang tepat ketika akan kita butuhkan, kesuksesan hidup dalam diri kita menunggu untuk BERSEMI, TUMBUH DAN BERBUNGA.
Kita bisa memulai dengan mengambil satu langkah kecil, Lakukan apa yang mampu kita lakukan hari ini, Ulangi kesuksesan dari langkah-langkah kecil tersebut setiap hari, Bukankah dari langkah yang kecil kita akan sampai juga pada garis akhir yang menjadi tujuan besar kita??.
Mulailah BERMIMPI, BELAJAR, BERENCANA DAN BEKERJA untuk apa yang anda inginkan hari ini. Potensi anda akan membuat ruang bagi pencapaian mimpi-mimpi anda, dan kesuksesan anda akan membawa nilai dan kesenagan bagi diri anda dan semua orang yang ada disekitar Anda.

Semoga bermanfaat kata kata motivasi hidup diatas bagi kita semua, jangan lupa share ke teman lainnya dan baca juga Kata Bijak Mario Teguh
by :
http://terbaru-terbaik.blogspot.com/2013/01/kata-kata-motivasi-kehidupan.html

Sunday, 13 January 2013

keanehan uang 1000 rupiah

RAHASIA DI BALIK UANG SERIBU RUPIAH
Tahukah anda uang rp. 1000 (yang bergambar kapten pattimura)...???? Ternyata dibalik kertas berterakan angka 1000 yang di cetak bank indonesia ini, ternyata menyimpan keunikan tersendiri.......
apa keunikannya lihat aja sendiri
sampe mata nya mau keluar

1.   Ada orang sedang pacaran!!

      Coba deh lipat uang 1000 rupiah yang ada gambar perahunya sedemikian rupa sehingga si pria dan wanita kelihatan berdekatan kelihatan seperti orang pacaran khan ???

2.   Ada logo Friendster di kancing baju Kapten Pattimura
      Coba perhatikan dan tatap kancing baju Kapten Pattimura dengan serius ( sampe mata keluar haha ) pasti ketemu deh gambar " senyum " kayak logo Friendster .

3.   Pattimura sedang karaoke  
      Coba lipat gambar Kapten Pattimura sedemikian rupa sehingga kelihatan seperti orang karaoke ( pedangnya menyerupai mic )


4.    Ada Pesawat UFO
       Coba balik uang 1000 rupiah yang ada gambar pattimuranya , trus liat bibir Kapten Pattimura setelah dibalik mirip2 pesawat UFO.....

 source : http://terselubung.blogspot.com/2009/06/keanehan-uang-seribu-rupiah-yang-unik.html
Nah, tahukah Anda bahwa gambar Pulau Maitara dan Pulau Tidore tersebut konon katanya dilukis dari balkon sebuah restoran? Restoran tersebut berada di pinggir kota Ternate. Restoran yang bernama Floridas itu, terletak di tepi jurang di belakang pantai.

Coba deh lihat secara seksama perbandingan hasil jepretan kamera di restoran dengan gambar yang tersaji di kertas berharga itu ? ? ? ? ? ?

pengerian planet


Planet dalam tata surya

Menurut IAU (Persatuan Astronomi Internasional) sesuai dengan defenisi yang baru, maka terdapat delapan planet dalam sistem Tata Surya:
  1. Merkurius
  2. Venus
  3. Bumi
  4. Mars
  5. Yupiter
  6. Saturnus
  7. Uranus
  8. Neptunus

[sunting]Sejarah

Sejalan dengan berkembangnya ilmu pengetahuan, pengertian istilah “planet” berubah dari “sesuatu” yang bergerak melintasi langit (relatif terhadap latar belakang bintang-bintang yang “tetap”), menjadi benda yang bergerak mengelilingi Bumi. Ketika model heliosentrik mulai mendominasi pada abad ke-16, planet mulai diterima sebagai “sesuatu” yang mengorbit Matahari, dan Bumi hanyalah sebuah planet. Hingga pertengahan abad ke-19, semua obyek apa pun yang ditemukan mengitari Matahari didaftarkan sebagai planet, dan jumlah “planet” menjadi bertambah dengan cepat di penghujung abad itu.
Selama 1800-an, astronom mulai menyadari bahwa banyak penemuan terbaru tidak mirip dengan planet-planet tradisional. Obyek-obyek seperti Ceres, Pallas dan Vesta, yang telah diklasifikasikan sebagai planet hingga hampir setengah abad, kemudian diklasifikan dengan nama baru "asteroid". Pada titik ini, ketiadaan definisi formal membuat "planet" dipahami sebagai benda 'besar' yang mengorbitMatahari. Tidak ada keperluan untuk menetapkan batas-batas definisi karena ukuran antara asteroid dan planet begitu jauh berbeda, dan banjir penemuan baru tampaknya telah berakhir.
Namun pada abad ke-20, Pluto ditemukan. Setelah pengamatan-pengamatan awal mengarahkan pada dugaan bahwa Pluto berukuran lebih besar dari Bumi, IAU (yang baru saja dibentuk) menerima obyek tersebut sebagai planet. Pemantauan lebih jauh menemukan bahwa obyek tersebut ternyata jauh lebih kecil dari dugaan semula, tetapi karena masih lebih besar daripada semua asteroid yang diketahui, dan tampaknya tidak eksis dalam populasi yang besar, IAU tetap mempertahankan statusnya selama kira-kira 70 tahun.
Pada 1990-an dan awal 2000-an, terjadi banjir penemuan obyek-obyek sejenis Pluto di daerah yang relatif sama. Seperti Ceres dan asteroid-asteroid pada masa sebelumnya, Pluto ditemukan hanya sebagai benda kecil dalam sebuah populasi yang berjumlah ribuan. Semakin banyak astronom yang meminta agar Pluto didefinisi ulang dari sebuah planet seiring bertambahnya penemuan obyek-obyek sejenis. Penemuan Eris, sebuah obyek yang lebih masif daripada Pluto, dipublikasikan secara luas sebagai planet kesepuluh, membuat hal ini semakin mengemuka. Akhirnya pada 24 Agustus 2006, berdasarkan pemungutan suara, IAU membuat definisi planet yang baru. Jumlah planet dalam Tata Surya berkurang menjadi 8 benda besar yang berhasil “membersihkan lingkungannya” (Merkurius, Venus, Bumi, Mars, Yupiter, Saturnus, Uranus dan Neptunus), dan sebuah kelas baru diciptakan, yaitu planet katai, yang pada awalnya terdiri dari tiga obyek, Ceres, Pluto dan Eris.

[sunting]Sejarah nama-nama planet

Lima planet terdekat ke Matahari selain Bumi (MerkuriusVenusMarsYupiter dan Saturnus) telah dikenal sejak zaman dahulu karena mereka semua bisa dilihat dengan mata telanjang. Banyak bangsa di dunia ini memiliki nama sendiri untuk masing-masing planet (lihat tabel nama planet di bawah). Pada abad ke-6 SM, bangsa Yunani memberi nama Stilbon (cemerlang) untuk Planet Merkurius, Pyoroeis(berapi) untuk Mars, Phaethon (berkilau) untuk Jupiter, Phainon (Bersinar) untuk Saturnus. Khusus planet Venus memiliki dua nama yaitu Hesperos (bintang sore) dan Phosphoros (pembawa cahaya). Hal ini terjadi karena dahulu planet Venus yang muncul di pagi dan di sore hari dianggap sebagai dua objek yang berbeda.
Pada abad ke-4 SM, Aristoteles memperkenalkan nama-nama dewa dalam mitologi untuk planet-planet ini. Hermes menjadi nama untuk Merkurius, Ares untuk Mars, Zeus untuk Jupiter, Kronos untuk Saturnus dan Aphrodite untuk Venus.
Pada masa selanjutnya di mana kebudayaan Romawi menjadi lebih berjaya dibanding Yunani, semua nama planet dialihkan menjadi nama-nama dewa mereka. Kebetulan dewa-dewa dalam mitologi Yunani mempunyai padanan dalam mitologi Romawi sehingga planet-planet tersebut dinamai dengan nama yang kita kenal sekarang.
Hingga masa sekarang, tradisi penamaan planet menggunakan nama dewa dalam mitologi Romawi masih berlanjut. Namun demikian ketika planet ke-7 ditemukan, planet ini diberi nama Uranus yang merupakan nama dewa Yunani. Dinamakan Uranus karena Uranus adalah ayah dari |Kronos (Saturnus). Mitologi Romawi sendiri tidak memiliki padanan untuk dewa Uranus. Planet ke-8 diberi nama Neptunus, dewa laut dalam mitologi Romawi.

[sunting]Nama planet dalam bahasa lain


ArabSyamsUtaaredZuhraArdQamarMarrikhMushtarieZuhalUraanusNiftuun
BelandaZonMercuriusVenusAardeMaanMarsJupiterSaturnusUranusNeptunus
BengaliSuryaBudhShukraPrithiviChandMangalBrihaspatiShani--
CantonTaiyeungSuisingGumsingDeiqaoYueqaoFuosingMoqsingTousingTinwongsingHuoiwongsing
FilipinaArawMerkuryoBenoDaigdigBuwanMarteHupiterSaturnoUranoNeptuno
GujaratiSuryaBudhShukraPrathiviChandraMangalGuruShaniPrajapathieVarun
IndonesiaMatahariMerkuriusVenusBumiBulanMarsYupiterSaturnusUranusNeptunus
InggrisSunMercuryVenusEarthMoonMarsJupiterSaturnUranusNeptune
JawaSrengengeBudaKejoraJagadRembulanAnggaraRespatiSani--
JepangTaiyouSuiseiKinseiChikyuuTsukiKaseiMokuseiDoseiTen'ouseiKaiousei
JermanSonneMerkurVenusErdeMondMarsJupiterSaturnUranusNeptun
LatinSolMercuriusVenusTerraLunaMarsJupiterSaturnusUranusNeptunus
MelayuMatahariUtaridZuhrahBumiBulanMarikhMusytariZuhalUranusNeptun
MandarinTaiyangShuixingJinxingDiqiuYueqiuHuoxingMuxingTuxingTianwangxingHaiwangxing
PerancisSoleilMercureVénusTerreLuneMarsJupiterSaturneUranusNeptune
PortugisSolMercúrioVênusTerraLuaMarteJúpiterSaturnoUranoNeptuno
RussiaSolnceMerkurijVeneraZemljaLunaMarsYupiterSaturnUranNeptun
SanskertaSuryaBudhaSukraDharaChandraMangalaBrhaspatiSani--
ThailandSuryaBudhaSukraLokChandraAngkarnPrhasbadiSaoUranusNeptune
YunaniHeliosHermesAphroditeGaiaSeleneAresZeusKronosUranosPoseidon

[sunting]Formasi

Secara pasti belum diketahui bagaimana planet terbentuk. Teori yang selama ini masih dipercaya adalah planet terbentuk saat nebula runtuh ke piringan gas dan debu.